2. Mengurangi Gejala Depresi
Manfaat makan buncis juga baik untuk kesehatan mental.
Untuk mendapatkan cukup folat bukan hanya penting selama masa kehamilan.
Vitamin B juga sangat penting untuk mengurangi masalah depresi.
BACA JUGA:Manfaat Kentang Untuk Kecantikan, Bisa Mengurangi Kebotakan Hingga Mencerahkan Kulit
Mendapatkan cukup folat bisa membantu mengurangi beberapa homosistein yang ada di dalam tubuh.
Terlalu banyak homosistein akan mengganggu produksi alami norepinefrin, dopamin, dan serotonin, hormon ini mampu mengatur suasana hati, tidur, hingga nafsu makan.
3. Melindungi Kesehatan Usus
Serat yang ada di dalam buncis dapat membantu menjaga sistem pencernaan agar tetap sehat dan berjalan dengan lancar.
BACA JUGA:Ayo Manfaatkan Program Satu Juta Sertifikasi Halal Gratis, Begini Cara Daftarnya
Tetapi, untuk penderita gangguan pencernaan seperti sindrom iritasi usus, jenis serat lainnya juga bisa mengakibatkan kembung, sering kentut, dan ketidaknyamanan usus.
4. Meningkatkan Kesehatan Jantung
Manfaat makan buncis lainnya sangat baik untuk jantung.
Sayuran ini penuh dengan kandungan serat, yang merupakan nutrisi penting untuk jantung dan tubuh.
BACA JUGA:Inilah 10 Manfaat Bawang Merah Untuk Ternak Ayam, Yuk Simak Disini
Serat larut nya bisa membantu meningkatkan kesehatan jantung caranya dengan menurunkan kadar kolesterol LDL (kolesterol jahat) yang ada di dalam tubuh.