5 Rekomendasi Olahraga Yang Bisa Kamu Coba Saat Musim Panas

Minggu 21 Apr 2024 - 21:24 WIB
Reporter : Gilang Andika
Editor : Gilang Andika

KORANLINGGAUPOS.ID - Musim panas merupakan waktu yang tepat untuk kalian menjalankan olahraga di luar ruangan yang seru dan menyenangkan.

Olahraga seperti bersepeda, renang, sepak bola pantai, panjat tebing, surfing, voli pantai, dan jogging merupakan olahraga yang bisa dicoba di musim panas.

Saat kita berolahraga di musim panas akan lebih efektif karena Anda banyak kehilangan kalori lebih banyak, tetapi saat berolahraga di musim panas kalian harus berhati-hati juga terhadap gejala serangan panas.

Yang bisa membuat kalian kelelahan, dehidrasi, dan bahkan pingsan akibat tidak di kontrol olahraga di musim panas.

BACA JUGA:Catat Inilah 7 Penyebab Gusi Nyeri dan Bengkak yang Patut Kalian Ketahui

Dikutip KORANLINGGAUPOS.ID berikut rekomendasi olahraga disaat musim panas.

1. Joging

Joging di musim panas bisa bermanfaat bagi penggemar kebugaran karena dapat membakar lebih banyak kalori dibandingkan musim lainnya.

Joging dapat menghasilkan keringat lebih banyak yang membantu melepaskan panas dan mendinginkan suhu tubuh anda.

BACA JUGA:Catat Inilah 5 Cara Mengobati Penyakit Kutu Air di Sela Jari Kaki Dengan Mudah

Saat kita joging juga bisa membantu meningkatkan produksi vitamin D di dalam tubuh, karena peningkatan paparan sinar matahari yang meningkatkan kesehatan jantung, dan memperbaiki kesejahteraan secara keseluruhan tubuh.

2. Bersepeda

Saat musim panas tentunya bersepeda menjadi salah satu olahraga yang sangat rekomen.

Bersepeda di musim panas bersama teman merupakan ide yang bagus, karena selain kita bisa membakar kalori lemak yang ada dalam tubuh.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Suplemen Diet Terbaik 2024 Yang Aman Dikonsumsi

Kategori :