Fitur yang diusung jam tangan Garmin fashionable ini ada banyak, mulai dari pemantau detak jantung, pemaantau kadar oksigen, hingga sleep tracking, lho. Uniknya lagi, ada juga fitur pemantau siklus menstruasi dan kehamilan, waw. Buat harganya senilai Rp3,7 jutaan, ya.
6. Jam Tangan Garmin Approach S12
Garmin Approach 12 direferensikan untuk pencinta olaharga golf. Dilansir laman Garmin, smartwatch ini memuat data lapangan golf di dunia. Selain itu, jam ini dapat mencatat skormu.
BACA JUGA:5 Jam Tangan Garmin Terbaik 2024, Harga Murah Dengan Kualitas Super Mewah
Jika tertarik, kamu pun bisa langsung mengunggahnya di aplikasi Garmin Golf untuk berpartisipasi di papan peringkat mingguan.
Garmin Approach S12 juga dilengkapi fitur navigasi untuk mengetahui lokasi. Jam tangan Garmin ini pun tidak akan silau meskipun tersorot sinar matahari.
Dari segi looks, Approach S12 punya bentuk bulat dengan layar kotak di dalamnya. Sayangnya, layarnya belum touchscreen, seperti melansir dari laman resminya. Adapun harganya senilai Rp3,9 juta.
7. Jam Tangan Garmin Venu Sq-Music Edition
BACA JUGA:7 Rekomendasi Jam Tangan G-Shock Terbaik 2024 untuk Pria, Mengubah Gaya Lebih Ganteng Terkini
Rekomendasi harga jam tangan Garmin paling murah lainnya datang dari Venu Sq Music Edition, senilai Rp3,9 jutaan. Sesuai namanya, smartwatch ini memuat beragam musik terfavorit sekaligus playlist, lho.
Jam tangan Garmin Venu Sq Music Edition ini didatangkan dengan desain elegan. Layarnya menggunakan AMOLED serta pelindung layar Corning Gorilla Glass 3. Pada jam cerdas ini tersemat pula fitur tracker olahraga dan pemantau kesehatan.
Keunggulan lainnya terletak di Rapid Battery Chargingyang bikin pengisian baterainya jadi cepat.
BACA JUGA:5 Jam Tangan Garmin Terbaik 2024, Harga Murah Dengan Kualitas Super Mewah
Nah, itulah beberapa harga jam tangan Garmin paling murah untuk Anda dimiliki. Meski terbilang miring, tetapi fiturnya sangatlah betulan mumpuni untuk bantu berolahraga. Selain itu juga, desainnya pun kekinian banget.(*)