Selamat, Dosen Universitas PGRI Silampari Lulus S3 Tepat Waktu

Dosen Universitas PGRI Silampari Dr. Dian Samitra, M.Pd,Si foto bersama para penguji desertasinya di kampus Universitas Bengkulu, 2 Mei 2024.-Foto : Dokumen -UNPARI

BACA JUGA:Kejar Akreditasi Prodi dan Institusi Menjadi Unggul, 30 Dosen Universitas PGRI Silampari Sudah Bergelar Doktor


Dr. H. Rudi Erwandi, M.Pd – Rektor Universitas PGRI Silampari-Foto : Dokumen -Linggau Pos

“Melalui desertasi ini, harapannya siswa SD hingga Perguruan Tinggi semakin melek terhadap sains dan mampu mengaplikasi sains di kehidupan sehari-hari,” tuturnya.

Di akhir wawancara, Dian Samitra mengungkapkan terima kasihnya pada orang-orang yang selama ini menjadi bagian penguat perjuangannya untuk menuntaskan studi. 

Mereka adalah orang-orang yang tak henti mendoakan dan memberi perhatian untuk kesuksesannya.

“Terima kasih kepada keluarga terutama orang tua dan istri karena telah mensupport saya dengan luar biasa. Dengan doa yang tak pernah putus sehingga saya bisa lulus studi tepat waktu. Terima kasih kepada Bapak Rektor Dr. Rudi Erwandi, M.Pd yang membantu dalam pembiayaan dan juga civitas akademika UNPARI yang selalu support dalam melanjutkan S3,” tuturnya.

BACA JUGA:Catat, 14 Program Studi yang Ada di Universitas PGRI Silampari

Dian berharap, dengan gelar barunya ini bisa memberikan manfaat yang lebih banyak untuk keluarga, kampus Universitas PGRI Silampari, dan masyarakat. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan