Cara Buat Pupuk Cair Organik Sendiri, Pakai Air Cucian Beras dan Micin Ada 7 Manfaat yang Jarang Diketahui

Cara Buat Pupuk Cair Organik Sendiri, Pakai Air Cucian Beras dan Micin Ada 7 Manfaat yang Jarang Diketahui-tangkap layar-pinterest

BACA JUGA:Pemerintah dan DPR RI Setuju Pemenambahan Pupuk Subsidi Menjadi 9,55 Juta Ton

6. Pupuk cair organik siap digunakan. 

Campurkan dengan air bersih (1:1) sebelum digunakan sebagai pupuk untuk tanaman.

Dengan mengikuti langkah-langkah sederhana ini, kalian dapat membuat pupuk cair organik yang efektif dan ramah lingkungan untuk meningkatkan pertumbuhan dan kesehatan tanaman.

Kesimpulan :

BACA JUGA:Petani di Desa Air Satan Berharap Bantuan Pupuk Subsidi Ditambah

BACA JUGA:7 Sampah Dapur Yang Bisa Menjadi Pupuk Alami Untuk Tanaman Hias, Salah Satunya Ampas Kelapa

Air cucian beras dan micin bukan hanya limbah dapur yang dapat dibuang begitu saja.

Dengan menggabungkannya maka akan menjadi pupuk cair organik, yang dapat mendukung pertumbuhan tanaman.

Manfaat tersebut tidak hanya menguntungkan tanaman, tetapi juga memberikan kontribusi positif terhadap lingkungan dengan mengurangi penggunaan pupuk kimia dan mendukung pertanian berkelanjutan.

Membiasakan diri untuk menggunakan pupuk cair organik dari air cucian beras dan micin dapat menjadi langkah kecil namun signifikan menuju praktik pertanian yang lebih ramah lingkungan dan berkelanjutan.

BACA JUGA:Ringankan Beban Petani, Dian Prasetio akan Bagikan Pupuk

BACA JUGA:Ingin Tanaman Berbuah Lebat, Sehat dan Berkualitas, Cukup Buat Pupuk Organik Cair Super ini

Berikut ini adalah 7 manfaat air cucian beras dan micin yang jarang diketahui:

1. Nutrisi yang Kaya

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan