5 Rekomendasi HP Xiaomi dengan Kamera Terbaik Versi DxOMark Per Agustus 2024

Rekomendasi HP Xiaomi dengan Kamera Terbaik Versi DxOMark Per Agustus 2024-Tangkap Layar-Tangkap Layar

Tidak ketinggalan, kamera depan Xiaomi 14 Ultra juga ciamik karena memberikan resolusi di angka 32MP bergaya punch hole.

Jika kamu tertarik, Xiaomi 14 Ultra dapat kalian miliki dengan menebusnya di harga Rp22 juta.

BACA JUGA:Berikut 5 Alasan Kenapa Pengguna HP Xiaomi Tidak Menyukai MIUI

BACA JUGA:Top 5 Rekomendasi HP Xiaomi Termurah dengan Skor Antutu Tinggi Bulan Juni 2024

2. Xiaomi Mi 11 Ultra punya skor DxOMark 141

Selanjutnya, kalian bisa beli Xiaomi Mi 11 Ultra yang rilis pada April 2021. Meski lawas, HP ini memiliki fitur unik di kamera belakang, yaitu layar AMOLED seluas 1,1 inci untuk mempermudah swafoto. 

Sementara soal resolusi, Xiaomi Mi 11 Ultra punya tiga kamera belakang beresolusi 50MP (wide), 48MP (periscope telephoto), dan 48MP (ultrawide).

Kamera tersebut telah mendukung fitur-fitur penting seperti OIS untuk stabilitas, dual pixel PDAF untuk meningkatkan fokus, dan 5x optical zoom untuk memperbesar objek. 

BACA JUGA:Top 5 Rekomendasi HP Xiaomi Layar 90Hz Paling Murah Per Juni 2024

BACA JUGA:Mudah Banget 6 Trik Jitu Atasi Memori HP Xiaomi Penuh, Tanpa Reset Setelan Pabrik

Xiaomi Mi 11 Ultra didukung perekaman video yang tinggi hingga 8K@24fps dan 4K@60fps, kamera depannya sendiri mengusung resolusi 20MP. 

3. Xiaomi 13 Ultra punya skor DxOMark 140

Tak kalah menarik, ada Xiaomi 13 Ultra yang debut pada April 2024. HP ini dapat kalian gunakan untuk fotografi serius kamera kameranya menggunakan lensa dan sudah mendukung aksesoris 67mm filter ring holder. 

Untuk spesifikasinya sendiri, kamera Xiaomi 13 Ultra ada tiga, yakni wide, telephoto, periscope telephoto, dan ultrawide yang masing-masing beresolusi 50MP.

BACA JUGA:Terpopuler, 7 HP Xiaomi Terbaru 2024 Terlaris dari yang Termahal Hingga Termurah Spesifikasi Gahar

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan