Humas Bawaslu Harus Fokus dan Inovatif

Ketua Bawaslu Rahmat Bagja saat hadir dalam Rakornas Evaluasi Pemberitaan Bawaslu pasca Pemilu 2024 di Palembang, Sumatera Selatan, Kamis 7 Agustus 2024 malam.-Foto : Bawaslu RI -

"Maka kita refleksikan betapa besar dampak pemberitaan kalau baik dilakukan Bawaslu, dan juga dampaknya besar jika pemberitaan dilakukan ala kadarnya alias biasa saja," jelas Lolly.

Lolly berharap Bawaslu dari tingkat pusat hingga Kabupaten/Kota memiliki agenda setting dalam mempersiapkan topik prioritas.

Dia menekankan untuk menyampaikan informasi yang dibutuhkan publik selama tahapan Pilkada.

BACA JUGA:Bawaslu Rangkul Mahasiswa dan Akadmisi Turut Lakukan Pengawasan

"Sebagai media bawaslu kita punya keleluasan menentukan topik yang menjadi prioritas perhatian. Berarti kita penuh perencanaan, pantang pulang sebelum tayang," tegasnya. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan