Wisata Waduk Gondang Tawarkan Suasana yang Tenang dan Damai, Sudah Ada Sejak 1987

Wisata Waduk Gondang tawarkan suasana yang tenang dan damai.-Foto : Tangkap layar @Dianisay Syafiqah-

Jangan lupakan berbagai warung yang menyediakan kuliner lezat bagi pengunjung.

Untuk kenyamanan pengunjung, telah dibangun beberapa fasilitas tempat duduk di sekitar Waduk Gondang.

BACA JUGA:Green Canyon Pesona Alam Lahat Tersembunyi Tawarkan Pengalaman Wisata Spektakuler

BACA JUGA:Kekayaan Baduy yang Menawarkan Wisata Alam dan Budaya

Pengunjung dapat bersantai di area tempat duduk yang disediakan sambil menikmati pemandangan waduk.

Waduk Gondang juga dilengkapi dengan fasilitas bermain anak. Di sini juga terdapat Mini Zoo.

Kebun binatang mini yang dihuni oleh rusa, monyet, burung Garuda, burung merak, ular dan hewan lainnya.

Salah satu fasilitas waduk ini adalah wisata perahu keliling waduk

BACA JUGA:Seru Banget, Yuk Liburan ke Taman Wisata Labirin di Desa F Trikoyo Musi Rawas

BACA JUGA:Breeding Center di Kabupaten Musi Rawas Menjadi Pusat Wisata Edukasi Lebah Trigona

Perahu milik nelayan setempat siap mengantar pengunjung menikmati luasnya Waduk Gondang dengan tarif Rp 20 ribu.

Bagi yang gemar fotografi, waduk ini menawarkan banyak spot foto yang instagrammable.

Selain itu, pengunjung dapat menikmati pemandangan matahari terbenam yang memukau dari tepian waduk.

Berikut ini adalah sarana dan prasarana umum yang tersedia di Waduk Gondang Lamongan antara lain, parkir kendaraan, toilet, mushola, gazebo atau tempat duduk, perahu wisata, area berkemah, warung kuliner, dan lainnya.

BACA JUGA:Desa Wisata Blimbingsari Suguhkan Nuansa Bali yang Masih Sangat Kental, Cocok Buat Healing

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan