4 Smartband Xiaomi Terbaik 2024, Punya Fitur Canggih dan Desain Kekinian
Smartband Xiaomi Terbaik 2024, Punya Fitur Canggih dan Desain Kekinian-Tangkap Layar-Tangkap Layar
BACA JUGA:4 Rekomendasi Smartband Xiaomi Terbaik 2024, Punya Fitur Canggih Dengan Desain Elegan
BACA JUGA:Berikut 5 Smartwatch dan Smartband Xiaomi Terbaik untuk Hadiah Lebaran 2024
Bagi kalian yang sedang mencari kelas premium, Redmi Watch 3 nampaknya bisa menjadi pilihan yang tepat.
Dibangun dengan kualitas yang lebih baik, layar AMOLED bisa memberikan tampilan yang lebih hidup.
Dengan fitur tambahan seperti always-on display dan GPS multisistem membuatnya lebih menarik untuk pengguna yang aktif berolahraga.
Untuk harganya sedikit lebih tinggi, di sekitar Rp1,199 juta, tapi sebanding dengan kualitasnya.
BACA JUGA:5 Smartwatch Harga Rp500 Ribuan Terbaik 2024, Jadi Pilihan Terjangkau dengan Kualitas Memukau
BACA JUGA:Top 5 Rekomendasi Smartwatch Terbaik 2024, Harga Rp200 Ribuan
3.Xiaomi Smartband 8
Dengan bobot yang ringan, layar yang terang, dan fitur-fitur pelacak kesehatan yang lengkap membuatnya jadi sangat menarik.
Aksesoris tambahan seperti running clip dan pendant memberikan fleksibilitas dalam penggunaan.
Dengan harga kisaran Rp549.000, ini adalah pilihan terbaik untuk yang mencari keseimbangan antara harga dan kualitas.
BACA JUGA:Samsung Galaxy Watch 7 Ultra: Smartwatch Tahan Banting, Tahan Air, Canggih, dan Penuh Gaya
BACA JUGA:4 Rekomendasi Smartwatch Canggih dengan Fitur Pengukuran Tekanan Darah yang Akurat
4.Xiaomi Watch 2 Pro