Kontraktor yang Hilang Nyawa Ditikam di Lubuk Linggau Suka Sedekah, Polisi Sebut Fakta Baru

DUKA : Istri, anak dan orang tua mengantarkan korban ke pemakaman bahwa Senin 26 Agustus 2024.-Foto: Apri Yadi-Linggau Pos.

BACA JUGA:Mobil Komisioner Bawaslu Lubuklinggau Tabrakan dengan Travel Jalur PALI Musi Rawas, Begini Kondisinya

Mantan Kapolsek Muara Kelingi ini menyampaikan, setiap kejahatan yang terjadi tidak akan pernah sempurna.

Setiap kejahatan pasti akan meninggalkan jejak yang akan menjadi bahan polisi melakukan penyelidikan.

“Untuk pelaku segera menyerahkan dirilah. Jujur kalau tidak menyerahkan diri kami (Tim Macan Linggau) akan bertindak tegas. Dan kemanapun mereka pergi kami akan kejar terus,” jelasnya. 

Sementara itu AKP Hendrawan menghimbau kepada masyarakat agar dapat menyelesaikan suatu permasalahan dengan kepala dingin.

BACA JUGA:Spesialis Curanmor Antar Provinsi Dibekuk Polisi Lubuk Linggau

BACA JUGA:Para Pemakai Sabu di Tanah Periuk Musi Rawas Terima Ganjaran Hukuman

Setiap masalah kata dia jangan diselesaikan dengan pikiran yang pendek, namun lebih mengutamakan musyawarah. 

“Ayo turunkan tensi selesaikan masalah dengan baik-baik,” sarannya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan