Sering Dianggap Sama, Ini 5 Perbedaan Tikus dan Celurut

Sering Dianggap Sama, Ini 5 Perbedaan Tikus dan Celurut-tangkapan layar-JASMADI

Dikutip KORANLINGGAUPOS.ID dari idntimes.com, ciri khas dari anggota ordo Rodentia adalah gigi serinya yang terus tumbuh, karna hewan dari ordo Rodentia gemar menggigit sesuatu untuk mengontrol pertumbugan gigi mereka.

Sedangkan celurut adalah hewan yang masuk dalam ordo Eulipotyphla (hewan insektivora), yang berkerabat dengan landak mini, tikus tanah, dan solenodon. 

 BACA JUGA:Plafon Rumah Banyak Tikus, Ini Dia 5 Tips Mengusir Tikus Dari Plafon Rumah dengan Mudah

BACA JUGA:Top 5 Rekomendasi Kapur Barus Terbaik, Bisa Digunakan untuk Pengusir Tikus di Rumah

Ciri khas dari anggota ordo Eulipotyphla adalah memiliki penglihatan yang buruk, bahkan ada anggota ordonya yaitu tikus tanah hidung bintang sepenuhnya buta. 

Selain itu, beberapa anggota dari ordo ini memiliki kelenjar racun ditubuhnya.

5. Metode pertahanan diri

Perbedaan terakhir sekaligus yang paling mencolok adalah metode pertahanan diri. 

 BACA JUGA:Serangan Hama Wereng Batang Coklat Relatif Aman, Hama Tikus Kini Mengintai

BACA JUGA:Untuk Mengatasi Serangan Hama Tikus, Penyuluh Pertanian Di Musi Rawas Melakukan Pengasapan Menggunakan Beleran

Tikus tidak memiliki metode pertahanan diri, jadi ketika dalam posisi terancam seperti bertemu dengan predator maka tikus akan langsung melarikan diri dengan cepat.

Sementara celurut memiliki sebuah metode pertahanan diri dengan bau busuk yang menyengat. 

Celurut akan mengeluarkan bau tidak sedap yang menyengat ketika celurut sedang dalam bahaya.

Jadi si predator atau hal yang mengancam tadi akan terganggu dengan bau menyengat yang dikeluarkan celurut. 

Bau menyengat ini biasanya celurut gunakan untuk menandai wilayah yang telah mereka lewati atau miliki.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan