Bukan Hanya Sering Dijadikan Lalapan, Ternyata Leunca Memiliki Banyak Manfaat Untuk Kesehatan Tubuh
Editor: GILANG ANDIKA
|
Selasa , 24 Sep 2024 - 22:12
Tanaman leunca-Tangkap Layar-UMSU
BACA JUGA:Nyesel Baru Tahu, Ini 5 Khasiat Tersembunyi Belimbing Wuluh untuk Obati Penyakit
5. Dapat Mengurangi Resiko Kanker
Khasiat leunca selanjutnya yaitu dapat mengurangi resiko terkena penyakit kanker, berupa penyakit kanker payudara yang sering terjadi pada wanita.
Hal ini bisa dirasakan dengan mengkonsumsi sayur leunca baik dimakan secara langsung maupun di masak sayur tumis.