Raih Penghargaan Internasional Lagi, PLN UID S2JB Predikat Platinum Asian Impact Awards 2024

Penghargaan Internasional ajang Asian Impact Awards 2024 Portman College Malaysia dan La Tofi School of Social Responsibility di Selangor, Malaysia-KORANLINGGAUPOS.ID-Foto : PLN UID S2JB

Bahkan, Bank Sampah Prabumulih saat ini menjadi tempat edukasi bagi para pelajar.

“Adanya MOLISA RAMLI mempermudah pengumpulan sampah.

BACA JUGA:Kurangi Emisi Karbon, Pabrik Ajinomoto Gunakan Listrik Bersih PLN dengan 219 Ribu Unit REC Per Tahun

BACA JUGA:Komitmen Bisnis Berkelanjutan, PLN Sabet Dua Penghargaan di Anugerah ESG Republika 2024

Bank Sampah saat ini menjadi tempat yg cukup diminati sekolah-sekolah dari dalam bahkan luar kota untuk melakukan edukasi terkait pengelolaan sampah.” tutur Dadi

Melalui langkah-langkah inovatif ini, PLN terus berupaya memberikan kontribusi terbaik tidak hanya dalam pelayanan kelistrikan, tetapi juga dalam menjaga keberlangsungan lingkungan hidup.

Pengakuan internasional ini diharapkan semakin menginspirasi langkah-langkah CSR berikutnya dan memperkuat peran PLN sebagai motor penggerak perubahan di tengah masyarakat.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan