Deportivo Alaves vs Barcelona: Dominasi Blaugrana Berlanjut!, LaLiga 2024/2025, Live dan Tayang di Mana?
Pertandingan Liga Spanyol 2024/2025 antara Deportivo Alaves vs Barcelona akan diselenggarakan pada Minggu 6 Oktober 2024 pukul 21.15 WIB.-Foto: tangkapan layar-FC Barcelona
BACA JUGA:Martin Juara, Acosta Membuat Kejutan! MotoGP Mandalika 2024, Cek Update Klasemen!
LaLiga
- 04-02-2024 Deportivo Alaves vs Barcelona 1-3
- 12-11-2023 Barcelona vs Deportivo Alaves 2-1
- 24-01-2022 Deportivo Alaves vs Barcelona 0-1
- 31-10-2021 Barcelona vs Deportivo Alaves 1-1
- 14-02-2021 Barcelona vs Deportivo Alaves 5-1
Hasil Lima Pertandingan Terakhir Deportivo Alaves:
LaLiga
- 28-09-2024 Getafe vs Deportivo Alaves 2-0
- 25-09-2024 Real Madrid vs Deportivo Alaves 3-2
- 21-09-2024 Deportivo Alaves vs Sevilla 2-1
- 14-09-2024 Espanyol vs Deportivo Alaves 3-2
- 01-09-2024 Deportivo Alaves vs Las Palmas 2-0
Hasil Lima Pertandingan Terakhir Barcelona:
Liga Champions
- 02-10-2024 Barcelona vs Young Boys 5-0
LaLiga
- 29-09-2024 Osasuna vs Barcelona 4-2
- 26-09-2024 Barcelona vs Getafe 1-0
- 22-09-2024 Villarreal vs Barcelona 1-5
Liga Champions
- 20-09-2024 Monaco vs Barcelona 2-1
BACA JUGA:Ancaman Griezmann! Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid, LaLiga 2024, Derbi Madrid, Live di Mana?
BACA JUGA:Terlalu Sulit Bagi MU, Prediksi Manchester United vs Tottenham Hotspur, EPL 2024-2025
Live Streaming Deportivo Alaves vs Barcelona:
Jadwal pertandingan Liga Spanyol 2024/2025 antara Deportivo Alaves vs Barcelona jika tidak ada perubahan akan digelar dari Stadion Mendizorrotza, Vitoria-Gasteiz.
Pertandingan Liga Spanyol 2024/2025 antara Deportivo Alaves vs Barcelona akan disiarkan live di Vidio dan beIN Sports 3, pada Minggu 6 Oktober 2024 pukul 21.15 WIB.
Bagi penggemar sepak bola di Tanah Air agar bisa menyaksikan tayangan live streaming pertandingan Liga Spanyol 2024/2025 antara Deportivo Alaves vs Barcelona di Vidio dan beIN Sports 3 harus terlebih dulu mengikuti paket berlangganan dengan harga dan durasi yang bervariasi.
BACA JUGA:Kualifikasi Piala Asia U20 2025: Syarat Lolos Timnas Indonesia U20, Apa Saja?