Resmi Cetak Kartu Ujian SKD CPNS 2024 Dimulai Hari Ini, Begini 6 Cara Cetaknya

Resmi Cetak Kartu Ujian SKD CPNS 2024 Dimulai Hari Ini, Begini 6 Cara Cetaknya-Tangkap Layar -

4. Pada halaman Resume Pendaftaran, pilih opsi "Cetak Kartu Peserta Ujian."

5. Unduh kartu peserta ujian dan periksa kembali data yang tertera.

6. Setelah memastikan data benar, cetak kartu sebagai syarat mengikuti ujian SKD.

Pencetakan kartu ini wajib dilakukan sebelum pelaksanaan ujian SKD yang dimulai pada 16 Oktober 2024.

BACA JUGA:Catat, Berikut Tata Tertib SKD CPNS 2024 Salah Satunya Tak Boleh Bawa Makanan

BACA JUGA:Resmi BKN untuk Peserta SKD CPNS 2024, Simulasi CAT dari BKN

Proses ini menjadi bagian penting bagi pelamar untuk memastikan mereka siap mengikuti seleksi dengan tertib dan tepat waktu.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan