SKK Migas Buka Lowongan Kerja Bagi yang Menguasai Sistem TI dan Pertambangan, Cek Persyaratannya

SKK Migas Buka Lowongan Kerja Bagi yang Menguasai Sistem TI dan Pertambangan, Cek Persyaratannya-ilustrasi-PIN

KORANLINGGAUPOS.ID - Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) membuka lowongan kerja dengan berbagai posisi yang dibutuhkan.

Lowongan kerja SKK Migas selain dibutuhkan berbagai posisi dan jabatan ini untuk penempatan di Jakarta.

SKK Migas lembaga yang ditugaskan dari Pemerintah melalui Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM).

Tentu tugas SKK Migas bertugas mengelola kegiatan usaha hulu minyak dan gas bumi.

BACA JUGA:Segera Daftar BTN Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D4-S1, Ini Link Pendaftarannya

BACA JUGA:PT PNM Buka Lowongan Kerja untuk Wilayah Sumatera Selatan, Ini Posisi Dibutuhkan

SKK Migas melaksanakan pengelolaan kegiatan usaha hulu minyak dan gas bumi berdasarkan Kerja Sama Kontrak.

Pembentukan lembaga SKK Migas ini, memastikan pengambilan SDA minyak dan gas bumi milik negara dapat bermanfaat bagi penerimaan maksimal bagi negara serta kemakmuran rakyat.

Posisi Lowongan SKK Migas yang Terbuka

Mubadala Energy - Sedimentology & Stratigraphy Specialist (Third Party Contractor)

BACA JUGA:Tambah 1 Korban Lagi di Sumur Minyak Ilegal, Kapolda Sumsel Minta SKK Migas Tutup Sumur Permanen

BACA JUGA:14 Kantor Cabang Bank BTN Buka Lowongan Kerja, Simak Kualifikasi dan Cara Daftarnya

Ini bertugas menganalisis terhadap urutan sedimen untuk menginterpretasikan lingkungan.

Seperti pengendapan, asal usul sedimen, dan karakteristik reservoir.

Posisi ini juga bekerja sama dengan geolog, petro fisikawan, insinyur, dan geofisikawan

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan