5 Menteri Presiden Jokowi Meningkat Kekayaannya Usai Jabat 2 Periode, Ini Daftar Namanya
5 Menteri Presiden Jokowi Meningkat Kekayaannya Usai Jabat 2 Periode, Ini Daftar Namanya -Tangkap Layar -
Retno Marsudi, yang menjadi Menteri Luar Negeri sejak 2014, juga mengalami peningkatan harta.
BACA JUGA:Calon Menteri Kabinet Prabowo akan Lebih Banyak, Berikut Daftar Nama-nama Calon Menteri
Pada awal masa jabatannya, kekayaannya tercatat sebesar Rp8.245.946.303.
Kekayaan Retno melonjak lebih dari dua kali lipat menjadi Rp18.072.415.346 pada 2019, dan terus bertambah menjadi Rp34.948.243.631 pada akhir 2023.
3. Luhut Binsar Pandjaitan
Luhut Binsar Pandjaitan, yang menjabat sebagai Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, tercatat sebagai menteri dengan harta kekayaan tertinggi.
BACA JUGA:3 Tokoh Sumsel Bakal Masuk Susunan Kabinet Prabowo Subianto-Gibran 2024-2029, Ini Daftar Namanya
BACA JUGA:Puan Buka Suara: Kader PDIP Belum Dipanggil Prabowo, Jadi Calon Menteri Kabinet
Pada 2018, kekayaannya sebesar Rp655.438.752.423.
Dalam kurun waktu satu tahun, kekayaannya naik menjadi Rp677.440.505.710, dan pada 31 Desember 2023, jumlah tersebut melonjak drastis menjadi Rp1.094.699.007.634.
Namun, dengan utang sebesar Rp51.238.297.757, total kekayaannya berkurang menjadi Rp1.043.460.709.886.
4. Basuki Hadimuljono
BACA JUGA:Kabinet Prabowo Ada Menteri dari PDIP, Menjelang 10 Hari Lagi Pelantikan
BACA JUGA:49 Calon Menteri Kabinet Dipanggil Prabowo, Ini Daftar Namanya