Kabinet Merah Putih, Presiden RI Prabowo Umumkan Nama Menteri
Kabinet Merah Putih, Presiden RI Prabowo Umumkan Nama Menteri-ilustrasi-Tangkapan Layar
KORANLINGGAUPOS.ID - Presiden RI Prabowo Subianto Umumkan nama kabinet dan nama Menteri Kabinet Merah Putih pada pukul 21.30 WIB, Minggu 20 Oktober 2024.
Nama kabinet yang disampaikan Presiden Prabowo bernama Kabinet Merah Putih.
Presiden Prabowo mengumumkan nama kabinet dan nama-nama menteri di Istana Negara.
“Kabinet ini diberi nama, kabinet merah putih,” ungkap Presdien Prabowo didampingi Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka.
BACA JUGA: 6 Calon Menteri Kabinet Prabowo dari Sumbagsel, Ini Daftar Nama dan Profilnya
BACA JUGA: Bocoran Daftar Nama Menteri Kabinet Prabowo dan Wakilnya Bakal Diumumkan Malam Ini
Lalu Prabowo mengatakan nama kabinet ini sudah sesuai dengan kesepakatan dengan para pimpinan partai.
Nama Menteri Kabinet Merah Putih
Pratikno - Menko Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan
Agus HArimukti Yudhoyono - Menko Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan
Bahlil Lahadalia Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral
Maman Abdurrahman - Kementerian Usaha Mikro Kecil dan Menengah
Erick Thohir Kementerian Badan Usaha Milik Negara
Sri Mulyani Indrawati - Kementerian Keuangan
Nasaruddin Umar - Kementerian Agama