Lalapan dari Hutan Sumatera Jadi Menu Favorit, 7 Manfaat Kabau Disetiap Gigitannya
Lalapan dari Hutan Sumatera Jadi Menu Favorit, 7 Manfaat Kabau Disetiap Gigitannya-Tangkapan Layar-
BACA JUGA:Enak Sebagai Lalapan Petai Cina Banyak Khasiatnya, 10 Baik untuk Anak
2. Sumber Fosfor
Dalam sebuah penelitian pada buah kabau, didapatkan berbagai kandungan zat gizi yang diperlukan tubuh salah satunya fosfor.
Dalam 100 gram kabau terdapat 108 miligram fosfor, kandungan fosfor dalam buah kabau tentu sangat berguna untuk kesehatan tubuh.
Manfaat fosfor juga sangat besar untuk tubuh, anda bisa menjadikan kabau ini sebagai salah satu sumber fosfor.
3. Membantu Kerja Ginjal
Tanaman kabau ternyata juga bermanfaat untuk kesehatan ginjal, kandungan mineral fosfor pada kabau dipercaya dapat membantu menyaring berbagai zat yang tidak berguna untuk tubuh.
Hal ini tentu akan sangat membantu fungsi kerja ginjal dalam proses kerjanya dan tentunya berdampak pada kesehatan ginjal yang lebih baik lagi.
Bagi anda yang menderita penyakit ginjal, berkonsultasilah terlebih dahulu tentang jumah kadar mineral fosfor yang dijinkan untuk dikonsumsi.
4. Membantu Kerja Otot
Tak hanya membantu kerja ginjal, kandungan fosfor dan kalsium dapat membantu kerja otot tubuh.
Fosfor akan berperan penting dalam membantu proses pergerak otot tubuh, bagi yang sering berolahraga kondisi otot akan menjadi lelah.
Hal ini akan teratasi dengan baik jika asupan fosfor dalam tubuh juga cukup.
Rasa lelah yang terjadi pada otot akan segara pulih dan anda dapat melakukan aktivitas lain dengan tubuh yang segar dan sehat.
5. Membantu Menyembuhkan Diabetes
Manfaat tanaman kabau berikutnya adalah membantu untuk menyembuhkan penyakit diabetes.
Banyak orang percaya tanaman ini memiliki khasiat yang digunakan sebagai obat untuk diabetes.
Kandungan berbagai nutrisi pada buah ini dipercaya mampu membantu penyakit diabetes.