Tingkatkan Pariwisata di Taman Wisata Air Terjun Temam, Dosen UNPARI Bentuk Area Pasar Berbahasa Inggris

BERSAMA : Bapak Agus Triyogo.M.Pd, dan Bapak Dr. Hamdan,M.Pd serta Manager Objek Wisata Air Terjun Temam Bapak Deni foto bersama mahasiswa dan pedagang yang dilibatkan dalam PKM Dosen UNPARI. -Foto : Dokumen-UNPARI


Dokumentasi PKM yang dilaksanakan Dosen UNPARI Agus Triyogo.M.Pd, dan Dr. Hamdan,M.Pd serta Parwito, S.P., M.P selaku Dosen Universitas Ratu Samban Bengkulu dan 5 Mahasiswa dalam PKM di Taman Wisata Air Terjun Temam, Kota Lubuk Linggau. -Foto : Dokumen-UNPARI

BACA JUGA:Rektor UNPARI Beri Bonus untuk Atlet Pekan Olahraga Nasional 2024

BACA JUGA:PKM ke Benua Raja Lahat, Dosen UNPARI dan UNIB Edukasi Masyarakat Buat Bioetanol dari Ubi Jalar

Keberhasilan pelaksanaan Program Pengabdian kepada Masyarakat ini diharapkan dapat menjadi model bagi daerah lain yang ingin mengembangkan sektor pariwisata melalui peningkatan kemampuan masyarakat lokal. 

Dengan langkah ini, Taman Wisata Air Terjun Temam diharapkan tidak hanya menjadi destinasi wisata, tetapi juga sebagai pusat belajar Bahasa Inggris secara langsung. 

Melalui kolaborasi antara pendidikan tinggi dan masyarakat, diharapkan potensi pariwisata di Lubuk Linggau dapat terus berkembang, memberikan manfaat yang lebih luas bagi seluruh pihak.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan