Setiap Tahun Membayar Pajak Kendaraan Bermotor, Uangnya Lari ke Mana Ya?
Setiap Tahun Membayar Pajak Kendaraan Bermotor, Uangnya Lari ke Mana Ya? -Tangkap Layar -
Hasilnya, masyarakat memiliki pilihan transportasi yang lebih aman, nyaman, dan ramah lingkungan, sekaligus mengurangi kemacetan.
BACA JUGA:Ini Biaya Pajak Motor Honda BeAT, Lengkap Tahun dan Tipe Cek Disini
BACA JUGA:Masih Ada Kesempatan, Begini Syarat Ikut Pemutihan Pajak Motor dan Mobil di Lubuklinggau
5. Meningkatkan Pendapatan Kota dan Kabupaten
Dana dari PKB tidak hanya meningkatkan pendapatan provinsi, tetapi juga disalurkan ke tingkat kabupaten/kota.
Dengan demikian, program pembangunan dapat dijalankan secara merata di seluruh wilayah.
6. Memberikan Kepastian Hukum
Membayar pajak tepat waktu memberikan:
- Kepastian hukum bagi pemilik kendaraan.
- Kepastian data kendaraan yang tercatat di sistem pemerintah.
Hal ini juga mencegah sanksi administratif akibat keterlambatan pembayaran pajak.
BACA JUGA:Berapa Biaya Pajak Motor Honda CRF 150? Yuk Cek di Sini
BACA JUGA:Biaya Pajak Motor Yamaha R25, Lengkap Tahun dan Tipe Beserta Denda
7. Dana Asuransi Kecelakaan (SWDKLLJ)
Selain PKB, pembayaran pajak kendaraan mencakup Sumbangan Wajib Dana Kecelakaan Lalu Lintas Jalan (SWDKLLJ) yang dikelola Jasa Raharja.