Selamat Mencoba 10 Makan Khas Imlek Membawa Keberuntungan pada Tahun 2576
Selamat Mencoba 10 Makan Khas Imlek Membawa Keberuntungan pada Tahun 2576-Tangkapan Layar-
Udang dianggap sebagai simbol kebahagiaan dan keberuntungan.
Dalam bahasa Kanton, kata ha, digunakan untuk menyebut udang terdengar mirip dengan tawa.
Maka Udang melambangkan keceriaan dan keberuntungan.
9. Kue Mangkok
Kue mangkok terbuat dari tepung beras dan berbentuk bunga mekar.
Kue mangkok ini yang melambangkan rezeki yang berkembang.
Kue ini sering dianggap sebagai simbol kemakmuran dan semakin banyak kelopak bunganya.
Semakin banyak pula keberuntungan yang datang.
10. Jeruk Keprok (Bali)
Jeruk keprok dan jeruk bali, dengan bentuk bulat dan warna keemasan.
Jeruk ini melambangkan kesempurnaan dan kekayaan.
Buah-buahan ini sering dinikmati sebagai bagian dari tradisi makan bersama keluarga saat Imlek.
Perayaan Imlek tidak hanya tentang makanan, tetapi juga simbol-simbol harapan dan doa akan kehidupan yang lebih baik di tahun yang baru.
Makanan-makanan ini menjadi bagian dari ritual yang membawa berkah dan keberuntungan bagi setiap keluarga.