Mendorong Kesadaran dan Tanggung Jawab, Lapas Narkotika Kelas IIA Muara Beliti Gelar Sosialisasi SPIP
Editor: DHAKA R PUTRA
|
Kamis , 06 Feb 2025 - 12:01
![](https://linggaupos.bacakoran.co/upload/dd9a77aff8319bef71d1cd6805932a54.jpg)
Mendorong Kesadaran dan Tanggung Jawab, Lapas Narkotika Kelas IIA Muara Beliti Gelar Sosialisasi SPIP-KORANLINGGAUPOS.ID-FOTO : LapasNarkotikaMuaraBeliti
Dengan kesadaran dan komitmen yang ditingkatkan, Lapas Narkotika Muara Beliti melangkah maju dalam upaya memperkuat sistem pengendalian intern.
Sosialisasi SPIP menjadi tonggak penting dalam perjalanan menuju akuntabilitas yang lebih baik.
Serta pelayanan yang lebih berkualitas bagi Warga Binaan dan masyarakat.