Tabel Angsuran KUR BRI 7 Februari 2025, Simak Syarat, Suku Bunga, dan Cara Pengajuan

Tabel Angsuran KUR BRI 7 Februari 2025, Simak Syarat, Suku Bunga, dan Cara Pengajuan-Tangkap Layar -
KORANLINGGAUPOS.ID- Apa Itu KUR? KUR BRI adalah program pembiayaan yang disediakan pemerintah untuk mendukung pertumbuhanUMKM di Indonesia.
Pada tahun 2025, BRI mendapatkan alokasi KUR terbesar dengan plafon pinjaman yang meningkat dibandingkan tahun sebelumnya.
KUR BRI ini bertujuan untuk memperluas akses modal bagi pelaku usaha yang ingin mengembangkan bisnisnya.
Suku Bunga KUR BRI 2025
BACA JUGA:KUR BRI 2025: Pinjaman Hingga Rp50 Juta Tanpa Jaminan, Suku Bunga Rendah!
BRI menerapkan suku bunga yang kompetitif untuk KUR 2025, yaitu:
Pinjaman pertama: Suku bunga 6% per tahun.
Pinjaman kedua: Suku bunga meningkat menjadi 7%.
Pinjaman ketiga: Suku bunga naik menjadi 8%.
Pinjaman selanjutnya: Suku bunga akan terus meningkat sesuai ketentuan BRI.
BACA JUGA:KUR BRI 2025 Siap dengan Pinjaman 1-50 Juta, Berikut Cara Mengajukan dan Tabel Angsurannya
Tabel Angsuran KUR BRI Februari 2025
Berikut adalah simulasi tabel angsuran KUR BRI untuk berbagai plafon pinjaman:
1. Tabel Pinjaman Rp 1 Juta - Rp 50 Juta
Tenor fleksibel hingga 5 tahun.
Angsuran mulai dari Rp 200 ribuan per bulan.