Yuk Ajak Keluarga Buka Puasa Menu All You Can Eat di WE Hotel Lubuk Linggau

Sumfuneo Resto We Hotel Lubuklinggau. -Foto: Mukmin-Linggau Pos
Suasana Ramadhan di We Hotel Lubuklinggau. -Foto: Mukmin-Linggau Pos
Tak hanya itu, We Hotel Lubuklinggau kembali memanjakan pelanggannya dengan promo "GEbWEr".
Promo ini memberikan kesempatan bagi para tamu untuk memenangkan berbagai hadiah menarik yang akan diundi pada Oktober 2025.
BACA JUGA:Wow, Ada Sate Lilit di WE Hotel Lubuk Linggau ! Yuk Intip Promo Januari 2025
BACA JUGA:Nikmati Promo School Holiday di We Hotel: Liburan Hemat dan Nyaman
Ada dua cara mudah untuk mendapatkan kupon undian.
Menginap di We Hotel Lubuklinggau dengan memesan kamar secara langsung seharga Rp 478.000 per malam, tamu akan mendapatkan satu kupon undian.
Selaian itu berbelanja atau menggunakan layanan di Sumfuneo Restoran dan Karaoke berbelanja minimal Rp 300.000 atau menggunakan layanan karaoke akan mendapatkan satu kupon undian.
Setiap kelipatan Rp 300.000 akan mendapatkan tambahan kupon, sehingga peluang untuk menang semakin besar.
BACA JUGA:Ada Promo Pak Kades dan Jawara di We Hotel Lubuk Linggau, Yuk Cek Promonya!
Hadiah undian yang disiapkan oleh manajemen sangat menarik, di antaranya dua unit sepeda motor listrik, kipas angin, dispenser, kompor gas, dan berbagai doorprize menarik lainnya.
Jangan lewatkan kesempatan untuk menjadi pemenang dalam promo spesial ini!
Untuk reservasi kamar atau informasi lebih lanjut, Anda dapat menghubungi, Hotline Services We Hotel Lubuklinggau, 0733 3286 777, WhatsApp, 0822 8068 8878, Sales Marketing We Hotel Putri: 0853 5752 2925
Promo ini diharapkan dapat menjadi pilihan terbaik bagi masyarakat yang ingin menikmati momen berbuka puasa bersama keluarga dan teman dalam suasana yang nyaman dan penuh kehangatan.