Inilah 9 Manfaat Dari Buah Pisang yang Jarang Diketahui Orang Yuk Simak Disini!

Manfaat dari buah pisang yang jarang diketahui Orang-Tangkap layar-jove

KORANLINGGAUPOS.ID - Buah pisang merupakan salah satu sumber kalium yang sangat baik untuk menjaga kesehatan tubuh kita. 

Kandungan kalium pada buah pisang setara dengan kisaran 9% dari angka kecukupan gizi (AKG) harian yang direkomendasikan.

Untuk bisa kita ketahui bahwa saat pisang matang, sebagian dari pati resisten (serat)  akan diubah menjadi gula.

Artinya, buah pisang kuning dengan bintik coklat memiliki lebih banyak gula dan lebih sedikit serat.

BACA JUGA:10 Khasiat Kunyit Untuk Wajah yang Memukau Kecantikan Alami

Dari pada buah pisang yang kuning kehijauan dengan ukuran yang sama besarnya.

Selain penjabaran di atas, pisang juga mengandung beberapa vitamin C, folat, niasin, dan kolin.

Mengutip Healthline, adapun jenis antioksidan yang kuat dalam kandungan buah pisang, yaitu flavonoid dan amina. Antioksidan memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh kita.

Sejumlah manfaat dari buah pisang untuk kesehatan tubuh kita termasuk sebagai berikut.

BACA JUGA:10 Resep Daun Rebusan Penurun Berat Badan Yang Lezat dan Sehat,Yuk Simak Disini

1. Meningkatkan kesehatan pencernaan.

Buah Pisang mengandung serat larut dan tidak larut yang berperan penting dalam menjaga kesehatan pencernaan pada tubuh.

Serat larut membantu kita dalam mengontrol kadar gula darah dan dapat menurunkan kadar pada kolesterol.

Serat tidak larut dapat berfungsi sebagai melunakkan tinja dan mengatur pergerakan usus.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan