BKN Targetkan Penetapan NIP CASN 2024 Selesai Juni dan November 2025
Editor: MUHAMMAD HIDAYAT
|
Minggu , 09 Mar 2025 - 23:13

BKN Targetkan Penetapan NIP CASN 2024 Selesai Juni dan November 2025-Tangkap Layar -
Dengan sistem evaluasi yang ketat dan koordinasi antara BKN, KemenPAN-RB, dan instansi pusat serta daerah, diharapkan seleksi ASN 2024 dapat berjalan lebih tertib dan transparan.
BACA JUGA:Persyaratan CPNS 2025, Ini Kriteria Lulusan SMA dan Kampus yang Bisa Daftar
Bagi peserta yang telah dinyatakan lulus, penting untuk terus memantau informasi resmi dari BKN dan instansi terkait agar tidak ketinggalan jadwal dan prosedur yang telah ditetapkan.