6 Menu Lebaran 2025 yang Dijamin Diburu Banyak Orang

6 Menu Lebaran 2025 yang Dijamin Diburu Banyak Orang-Tangkap Layar -

KORANLINGGAUPOS.ID- Lebaran 2025 semakin dekat! Momen istimewa ini bukan hanya tentang berkumpul bersama keluarga, tetapi juga menikmati berbagai hidangan khas yang selalu dinanti-nantikan. 

Setiap tahun, ada beberapa menu yang wajib ada di meja makan saat lebaran atau hari Raya idul Fitri. 

Berdasarkan kutipan KORANLINGGAUPOS.ID dari berbagai sumber berikut enam menu Lebaran 2025 yang dijamin diburu banyak orang dan bikin suasana makin meriah!

BACA JUGA:Wow, Jelang Lebaran Oknum Ketua Komisi II DPRD “Menagih” Jatah Fee Proyek

1. Opor Ayam

Tidak ada Lebaran tanpa opor ayam. Hidangan ini menjadi favorit karena rasa gurih santannya yang meresap sempurna ke dalam daging ayam. 

Opor biasanya disajikan dengan ketupat, sambal goreng hati, dan kerupuk emping, menciptakan kombinasi rasa yang kaya.

Agar lebih nikmat, masak opor sehari sebelum Lebaran supaya bumbunya lebih meresap dan dagingnya semakin empuk.

BACA JUGA:Jelang Lebaran, Pedagang Kue Lebaran di Pasar Inpres Lubuklinggah di Serbu Pembeli

2. Rendang

Siapa yang bisa menolak kelezatan rendang? Makanan khas Minang ini selalu menjadi menu wajib saat Lebaran. 

Daging sapi yang dimasak lama dengan bumbu rempah dan santan kental menghasilkan cita rasa yang mendalam dan khas.

Gunakan daging sapi bagian sandung lamur atau has dalam agar teksturnya lebih empuk dan juicy.

BACA JUGA:10 Kue Lebaran Khas Indonesia Yang Wajib Ada di Meja Saat Hari Raya Idul Fitri

3. Sambal Goreng Ati

Hidangan ini terbuat dari hati sapi atau ayam yang dimasak dengan kentang goreng dalam bumbu pedas manis. 

Kombinasi rasa gurih, pedas, dan sedikit manis membuatnya menjadi pendamping sempurna untuk opor ayam dan ketupat.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan