Inilah Bahaya Ketika Tikus Masuk Rumah, Dapat Membawa 4 Penyakit Apa Aja Itu?
Inilah bahaya ketika tikus masuk rumah, dapat membawa 4 penyakit apa aja itu-tangkap layar-JASMADI
BACA JUGA:Stabilkan Kadar Gula Darah, 5 Makanan Terbaik untuk Penderita Diabetes
Itu karena perbuatan tikus menjatuhkan api yang menyala dan akan membakar kain ataupun apa yang ada di sekelilingnya atau pun najis kalau kena kepada bekas yang ada isi makanan.
Tikus juga bisa merusak berbagai barang atau furniture yang berbahan dasar kayu.
Tikus boleh dibunuh karena bisa mendatangkan bahaya kepada penghuni rumah, Di samping itu, tikus bisa merusak merusak barang-barang seperti lemari kayu yang digigit sehingga bisa membahayakan.
Tikus adalah salah satu hewan yang paling tangguh di bumi, dianggap sebagai hewan yang rahasia dan pintar.
BACA JUGA:3 Waktu Terbaik Membaca Ayat Kursi Yang Dianjurkan Nabi Muhammad SAW
Tikus adalah gangguan umum yang selalu dihadapi manusia begitu mereka berhasil masuk ke rumah atau tempat bisnis.
Ada banyak alasan mengapa hama tikus sulit dikendalikan, selain lihai dalam bersembunyi, mereka adalah hama yang sangat lincah.
Sehingga mampu untuk masuk ke dalam bangunan apapun atau lewat banyak cara, Tikus juga tidak akan ragu untuk bermain “petak umpet” dengan manusia yang mencoba untuk menangkapnya.
Berikut 4 penyakit yang dibawa oleh tikus antara lain adalah:
BACA JUGA:Ikan Sultan Air Tawar Inilah 5 Ikan Channa Termahal yang Bisa Dipelihara Oleh Kolektor
1.Salmonella
Salah satu jenis keracunan makanan paling umum yang disebabkan ketika mengkonsumsi makanan atau minuman yang telah terkontaminasi oleh urin dan kotoran tikus.
2.Hantavirus
Merupakan penyakit yang mirip dengan flu yang ditularkan oleh tikus ke manusia, melalui kontak dengan urin dan kotoran tikus yang terinfeksi atau melalui debu yang mengandung partikel infeksius.