Usai Viral Relawan Capres Ganjar Mahfud Dikroyok Anggota TNI, Ini Penjelasan Kodam
Prajurit TNI Keroyok Relawan Ganjar-Mahfud Ini tanggapan Koram--FOTO : Jawapos
BACA JUGA:5 Rekomendasi Libur Tahun Baru 2024 Wisata Religi di Sumatera Barat, Nomor 3 ada Masjid Taj Mahal
Sementara itu, Deputi Hukum Tim Pemenangan Nasional Ganjar Pranowo dan Mahfud Md, Todung Mulya Lubis mengungkapkan pihaknya mendapatkan kabar soal adanya empat orang relawan mereka yang menjadi korban penganiayaan di Boyolali.
Ia pun meminta Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto mengambil tindakan tegas terhadap anggotanya yang telah melalukan penganiaayan tersebut.
"Kalau itu benar kami ingin minta ke Panglima TNI untuk mengambil tindakan tegas dan mempertanggungjawabkan secara hukum mereka yang melakukan tindakan kekerasan ini," kata Todung di Djakarta Theater, Jakarta Pusat, Sabtu, 30 Desember 2023.(*)