Banjir Muratara Berdampak 20.000 Rumah, 25 SD-SMP dan 7 Jembatan Putus

Banjir di Muratara berdampak pada SD-SMP dan Jembatan putus--Tangkapan Layar

- Jembatan Gantung kelurahan Muara Kulam

BACA JUGA:Hujan Semalaman Sukakarya Kembali Banjir, Akses Jalan Menuju Pali Ditutup Sementara

- 2 Jembatan Gantung Desa Karang Anyar dan Desa Lesung Batu teredam.

Tidak hanya itu disampaikannya, Akses Jalan Desa Sosokan ke Napalicin longsor sehingga akses jalan lumpuh total menyebabkan masyarakat tidak bisa beraktivitas.

Bukan hanya jembatan, gedung sekolah mulai dari SD dan SMP di 7 kecamatan juga terdampak banjir pada tahun ini.

Disampaikan Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Muratara, Sazili saat ini setidaknya ada 25 SD dan SMP di tujuh kecamatan yang terendam air akibat luapan air sungai.

BACA JUGA:Update! Muratara Masih Banjir, Warga Beringin Makmur 1 dan Bingin Teluk Butuh Bantuan

Berikut SD terdampak banjir di Kaupaten Muratara :

SDN Biaro Baru

SDN 4 Bingin Teluk

SDN 1 Noman

BACA JUGA:Imam Shalat Tiba-tiba Ambruk, Apa yang Sebaiknya Dilakukan Makmum?

SDN 1 Karang Dapo

SDN Pantai

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan