8 Cara Membersihkan Karang Gigi Cukup Hanya Dengan di Rumah Saja, Mudah dan Anti Ribet!

Cara bersihkan karang gigi cukup hanya dengan dirumah saja dirumah saja-Tangkap layar-Sahril Padilah

BACA JUGA:Cara Tepat Membuat Bibit Jamur Merang Dirumah Tanpa Takut Gagal, Yuk Simak Disini!

2. Menggunakan Benang Gigi

Penggunaan benang gigi masih menjadi hal yang disepelekan banyak orang. 

Padahal tidak peduli seberapa rajin kamu menyikat gigi, hanya penggunaan benang gigi setiap hari yang bisa menghilangkan plak gigi dan mencegah pembentukan karang gigi di daerah yang sulit dijangkau.

Namun, kamu harus menggunakan benang gigi dengan benar agar tidak melukai gusi.

BACA JUGA:Inilah Tips Menghitamkan Rambut Beruban Secara Alami dengan 2 Bahan, Salah Satunya Cengkeh

Salah satu cara membersihkan karang gigi secara alami adalah dengan menggunakan dental floss. 

Dental floss berguna untuk membersihkan sisa makanan di sela-sela gigi. 

Dengan demikian, plak gigi tidak akan mengeras dan berubah menjadi karang gigi. Kalian dapat menggunakan dental floss minimal satu kali per hari.

3. Menyikat Gigi Secara Teratur

BACA JUGA:Cara Mudah Buat Sambal Kabau khas Lubuklinggau

Menyikat gigi secara teratur maksudnya adalah menyikat gigi dua kali sehari selama minimal dua menit dengan teknik atau cara yang benar. 

Dalam menyikat gigi tentunya tidak bisa sembarangan saja,kalian harus memastikan semua area di sela-sela gigi dan mulut dapat terjangkau. Disarankan juga untuk menggunakan bulu sikat gigi yang lembut dan kecil.

Menggunakan sikat gigi elektronik lebih efektif dalam mencegah penumpukan plak daripada sikat gigi manual. 

Sebaiknya periksa terlebih dahulu sikat gigi yang kamu gunakan, apakah sudah mendapat persetujuan dokter atau belum. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan