Inilah 8 Efek Samping Mengkonsumsi Terlalu Banyak Obat-Obatan, Yuk Simak Disini!

Inilah beberapa efek samping mengkonsumsi terlalu banyak obat-obatan-Tangkap layar-Halo sehat

2. Munculnya Gejala Baru

BACA JUGA:Sering Mengonsumsi Buah Pepaya? Inilah 7 Manfaat Dari Konsumsi Buah Pepaya Untuk Kesehatan Tubuh

Terlalu banyak mengonsumsi obat-obatan dapat mengakibatkan overdosis dan dapat menimbulkan berbagai macam risiko interaksi obat.

Interaksi obat bisa menimbulkan gejala baru, seperti merasa lemah,kemampuan berpikir, masalah pencernaan, jantung berdebar, dan masalah kulit. 

3. Nyeri Otot dan Sendi

Apakah kalian sering mengalami nyeri otot dan sendi setelah minum obat? Jika benar, tandanya obat yang kalian konsumsi terlalu banyak.

BACA JUGA:Banyak yang Belum Tahu, Inilah 4 Aplikasi Kesehatan Mental Untuk Mengatasi Masalah Mental

Efek samping penggunaan obat yang tidak teratur dapat menyebabkan nyeri sendi ini dapat disebabkan oleh interaksi obat.

Beberapa obat-obatan juga memang dapat menyebabkan nyeri sendi dan juga otot.

Ada beberapa jenis obat yang bikin nyeri otot, salah satunya obat penurun kolesterol dan golongan antibiotik tertentu.

4. Terganggunya Kesehatan Mental

BACA JUGA:Update Aplikasi PeduliLingdungi ke SATUSEHAT dan Verifikasi Profil Sampai Centang Biru Tidak Sampai 1 Jam!

Minum obat yang tidak sesuai dosis dapat mengganggu suasana hati. Efek overdosis jangka panjang bahkan dapat menimbulkan gangguan psikologis yang bertahan lama.

Masalah psikologis yang dapat dialami, seperti gangguan kecemasan, depresi, hingga mudah lupa.

5. Laju Pernapasan Terasa Lambat

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan