3 Cara Memperbaiki Aplikasi WhatsApp Tidak Ada Notifikasi Jika Tidak Dibuka

Cara memperbaiki aplikasi WhatsApp tidak muncul notifikasi jika tidak dibuka.-Tangkap layar-Sahril Padilah

BACA JUGA:Inilah 13 Aplikasi Permainan Edukatif untuk Mengasah Otak Anak,Yuk Simak Disini

Ini memungkinkan notifikasi yang baru telah terbuka otomatis karena adanya WhatsApp Web yang aktif. Dengan begitu notifikasi menjadi tidak muncul pada aplikasi di ponsel.

Kalian bisa mengeluarkan WhatsApp Web melalui aplikasi di ponsel. 

Caranya adalah dengan buka WhatsApp, kemudian ketuk tiga titik pada sudut kanan layar, dan pilih menu perangkat tertaut. 

Di dalam menu akan terlihat perangkat yang terhubung dengan WhatsApp Web. kalian bisa langsung mengklik untuk mengeluarkan dari perangkat selain ponsel.

BACA JUGA:Inilah 15 Cara Mudah Mendapatkan Uang di Aplikasi Facebook,Yuk Simak Disini

3. Tidak Menggunakan Task Killer 

Penyebab lain yang dapat memicu masalah ini adalah karena kalian menggunakan task killer. 

Task killer merupakan aplikasi yang mempercepat performa ponsel dengan mematikan seluruh aplikasi yang berjalan di belakang layar, termasuk meminimalisirkan munculnya notifikasi.

Nah jadi Itulah tadi cara memperbaiki WhatsApp tidak ada notifikasi jika tidak buka aplikasi yang mungkin salah satu poin di atas merupakan penyebabnya. 

BACA JUGA:Aplikasi GorryWell Adopsi Teknologi AI, Telah Bersertifikat Halal Mitra Kemenkes RI

Dengan begitu kalian bisa kembali menggunakan WhatsApp dengan notifikasi yang muncul pada bilah notifikasi ponsel.

Terus simak KORANLINGGAUPOS.ID yang akan menyajikan informasi-informasi bagi pembaca setia. Semoga Bermanfaat.(*)

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan