Ini 6 Masker Alami untuk Kulit Wajah Berminyak yang Wajib Dicoba

Ada 6 Masker alami untuk kulit wajah berminyak yang wajib dicoba-Ilustrasi-Tangkapan Layar

BACA JUGA:Punya Kulit Berminyak, Ini 6 Rekomendasi Bedak Padat yang Wajib di Miliki

Sekaligus juga membantu mengecilkan pori-pori besar sebagai penyebab utamanya.

3. Almond

Selain bisa diandalkan untuk meregenerasi sel kulit mati, almond juga bisa diandalkan untuk menghilangkan minyak di wajah.

Terutama minyak berlebih yang terdapat pada T zone.

BACA JUGA:7 Rekomendasi Toner Terbaik Untuk Mencerahkan Kulit Wajah

Cara menghilangkan minyak berlebih dengan almond terbilang cukup ampuh.

4. Teh Hijau

Teh hijau memiliki kandungan epigallocatechin yang baik untuk mengangkat minyak berlebih.

Kandungan ini dipercaya mampu mengatasi kulit yang berminyak seperti hidung.

BACA JUGA:4 Masker Alami Untuk Kulit Wajah Belang Yang Patut Dicoba

Bahkan, ada kandungan polifenol yang juga bisa mengurangi produksi sebum dan mengobati jerawat.

5. Cuka Apel

Selain dikenal bisa mengobati jerawat yang membandel, cuka apel juga bisa digunakan untuk mengatasi minyak berlebih.

Cara menghilangkan minyak berlebih di kulit dengan cuka apel juga aman namun, meskipun begitu jangan berlebihan menggunakannya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan