Inilah 5 Jenis Ikan Mas yang banyak Dibudidayakan, Karena Bisa Beradaptasi

Inilah 5 Jenis Ikan Mas yang banyak Dibudidayakan, Karena Bisa Beradaptasi -tangkap layar-JASMADI

BACA JUGA: Inilah 8 Manfaat Konsumsi Ikan Patin Beserta Kandungannya

Ikan mas merah juga memiliki tubuh yang panjang, punggung yang rendah, dan juga mata yang lebih menonjol.

Ikan mas ini berasal dari Kecamatan Cangkringan, Yogyakarta.

Ikan mas merah najawa merupakan hasil dari pengembangan Balai Pengembangan Teknologi Kelautan dan juga Perikanan di Daerah Istimewa Yogyakarta.

Ikan mas merah najawa dapat tumbuh hingga mencapai 4 kg dan bisa mencapai panjang 50 cm. 

BACA JUGA: 9 Cara Merawat Ikan Badut atau Ikan Nemo Dengan Benar, Yuk Simak Disini

Karena kualitasnya ini yang tinggi, ikan mas najawa sudah mendapatkan sebuah legalitas pemerintah sebagai ikan varietas unggul nasional.

2.Ikan Mas Punten

Sesuai dengan namanya ini, ikan mas punten pertama kali dibudidayakan di Desa Punten, Malang, Jawa Timur sekitar pada tahun 1933. 

Dengan tubuhnya yang berbentuk lebih buntal dibandingkan jenis ikan mas lainnya, ikan ini juga bergerak dengan sangat lambat.

BACA JUGA:Inilah 5 Fakta dari Ikan Badut Atau Biasa Disebut Ikan Nemo

Ikan mas buntal mempunyai sebuah punggung yang lebar dan warna sisik yang hitam kekuningan serta mata yang sangat menonjol. 

Meski terlihat pendek, ikan mas buntal memiliki sebuah daging 10 persen lebih banyak dari pada ikan mas jenis lainnya. 

Ikan mas buntal sangatlah cocok untuk dibudidayakan karena memiliki sifat yang sangat jinak.

3.Ikan Mas Majalaya

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan