Bingung Cara Bikin Otak-Otak? Yuk Simak Resep Otak-Otak Ikan Tenggiri Khas Palembang Yang Gurih dan Kenyal KOR

Resep otak-otak ikan tenggiri khas Palembang.-Ilustrasi-Tangkapan Layar

KORANLINGGAUPOS.ID - Pengen makan otak-otak tapi bingung cara bikinnya?, yuk simak resep otak-otak ikan tenggiri khas Palembang yang super gurih dan kenyal, cocok dijadikan sebagai menu takjil buka puasa.

Di berbagai Daerah tentunya memiliki makanan khas masing-masing, seperti di Kota Palembang yang juga mempunyai makanan khasnya sendiri yaitu salah satunya otak-otak ikan tenggiri.

Otak-otak ikan tenggiri ini merupakan makanan yang terbuat dari bahan dasar ikan tenggiri yang segar yang dicampur dengan tepung sagu dan rempah serta dibungkus dengan daun pisang lalu kemudian dipanggang.

Menu olahan ikan satu ini memiliki rasa yang gurih serta tektur yang lembut namun kenyal, sehingga tak heran jika otak-otak ikan tenggiri ini menjadi salah satu menu paling favorit untuk berbuka puasa.

BACA JUGA:Cara Mudah Membuat Kelepon Gula Merah Khas Jawa, Untuk Menu Takjil Yang Manis

Untuk mengetahui cara membuat otak-otak ikan tenggiri khas Palembang ini, yuk simak resepnya berikut ini.

Bahan yang diperlukan :

·  500 gram ikan tenggiri filet

·  100 ml santan kental

BACA JUGA:Jadi Menu Favorit Saat Buka Puasa, Inilah Resep Martabak Telur Ala Rumahan Anti Ribet

·  1 butir telur

·  1 sdt ketumbar bubuk

·  15 gram garam

·  10 gram penyedap rasa

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan