8 Jenis Topi Wanita Penunjang Penampilan agar Tetap Fashionable dan Kece

8 Jenis Topi Wanita Penunjang Penampilan agar Tetap Fashionable dan Kece-tangkap layar-JASMADI

KORANLINGGAUPOS.ID - Bagi kalian sebagai pecinta fashion, memakai topi tentu dibutuhkan untuk menunjang penampilan yang semakin hits dan keren.

Penggunaan aksesoris akan sangat diperlukan agar penampilan tetap fashionable dan makin Kece.

Salah satu aksesoris dalam dunia fashion adalah topi. 

Namun, tahukah kalian kalau ada beragam jenis topi di dunia ini, sehingga tidak ada topi yang sama, kecuali topi tersebut dari brand yang sama. 

BACA JUGA:4 Cara Melihat Kepribadian Seseorang Hanya Dengan Gaya Berpakaian

Setiap topi memiliki ragam bentuk dan kesan yang berbeda bagi penggunanya. 

Berikut 8 jenis topi wanita penunjang penampilan, agar tetap fashionable dan kece.

1.Topi Baseball

Topi baseball adalah salah satu jenis yang populer di kalangan cowok maupun cewek, karena memberikan kesan casual dan sporty, sehingga cocok dikenakan saat berolahraga dan jalan-jalan.

BACA JUGA:Belajar dari Orang Jepang ,Berikut 10 Tips Nabung untuk Mengumpulkan Dana dengan Cepat

2.Topi Fedora

Populer di kalangan pria, fedora adalah topi bergaya klasik yang juga bisa bikin penampilan kalian semakin menarik. 

Selain bergaya ala cowboy, topi fedora juga memberikan kesan macho untuk para pria. 

Tidak hanya pria, fedora juga bisa dikenakan para wanita untuk memberikan kesan kece ketika mengenakannya. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan