8 Jenis Topi Wanita Penunjang Penampilan agar Tetap Fashionable dan Kece
8 Jenis Topi Wanita Penunjang Penampilan agar Tetap Fashionable dan Kece-tangkap layar-JASMADI
BACA JUGA:7 Tips Merayakan Hari raya Lebaran Idul Fitri bagi Anak Rantauan yang Tidak Bisa Mudik
3.Topi Baret
Untuk meninggalkan kesan retro yang kuat pada penampilan kalian, maka topi beret atau baret adalah item yang tepat untuk kalian kenakan.
4.Bucket Hat
Bucket hat merupakan salah satu item topi unik yang harus dimiliki, agar penampilan kalian semakin trendi.
BACA JUGA:5 Rekomendasi Olahan Buah Kelengkeng, Nikmat dan Segar bisa untuk Buka Puasa
Topi ini memiliki kesan santai dan juga simpel.
5.Topi Pantai
Saat ke pantai, maksimalkan penampilan kalian dengan mengenakan topi pantai yang lucu sekaligus melindungi kepala dari sinar terik matahari.
Selain terhindar dari panas matahari, kalian terlihat menarik ketika memakainya.
BACA JUGA:Resep Kue Sus Keju Mini Lumer dan Enak, Bisa Untuk Isi Toples Lebaran Di Rumah
6.Baker Boy Hat
Topi baker boy tidak hanya membuat tampilan outfit semakin maskulin, tapi juga menambah kesan elegan pada pemakainya.
Topi ini juga dapat dipakai oleh pria dan wanita, karena kesan maskulin yang ditampilkannya.
7.Topi Beanie Hat