Resep Sederhana Bolu Karamel Manis, Kenyal dan Bersarang Yang Pas Jadi Kudapan di Hari Lebaran

Resep bolu karamel sarang semut yang manis dan bersarang.-Ilustrasi-Tangkapan Layar

BACA JUGA:Resep Kue Kering Nutella Cookies Untuk Sajian Lebaran Bersama Keluarga

6.  Setelah itu, kocok putih telur dengan menggunakan mixer.

7.  Jangan lupa untuk menambahkan gula pasir sedikit demi sedikit sambil terus dikocok hingga adonan telur mengembang dan menjadi busa.

8.  Masukkan kuning telur dan kocok hingga rata.

9.  Tambahkan tepung terigu, susu bubuk, baking powder dan juga garam sambil diayak ke dalam adonan telur tadi kemudian aduk hingga semua tercampur rata.

BACA JUGA:Resep Kue Maksuba Khas Palembang Yang Cocok Jadi Kudapan Istimewa Saat Lebaran

10. Lalu, tuangkan margarin cair dan karamel ke dalam adonan bolu kemudian aduk hingga merata.

11. Jika dirasa sudah tercampur rata semua bahan, masukkan adonan ke dalam loyang dan panggang ke dalam oven selama 40-45 menit hingga adonan matang.

12. Untuk mengetes kematangan, Anda bisa menusuknya dengan lidi jika tidak lengket tandanya sudah matang.

13. Jika sudah matang, keluarkan bolu dari loyang dan potong-potong menjadi beberapa bagian.

BACA JUGA:Resep Kue Tiramisu Roll Kukus Manis dan Bikin Nagih, Jadi Sajian Favorit Saat Hari Raya Idul Fitri 2024

14. Bolu karamel sarang semut sudah siap disajikan.

Demikian tadi bahan dan cara membuat bolu karamel sarang semut yang manis, legit, kenyal dan bersarang yang bisa menjadi inspirasi sajian istimewa di hari raya idul fitri 2024 mendatang.

Terus simak KORANLINGGAUPOS.ID yang akan menyajikan informasi-informasi bagi pembaca setia.

Atau bisa juga ikuti melalui saluran WhatsApp klik LINK INI dan pesan siar WhatsApp di LINK INI.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan