7 Ide Menu Sarapan Yang Enak, Sehat, Dan Praktis Untuk Keluarga
7 Ide menu sarapan yang enak, sehat, dan praktis untuk keluarga. -Ilustrasi-Tangkapan Layar
KORANLINGGAUPOS.ID - Moms masih bingung untuk membuat menu sarapan pagi yang enak namun tetap sehat?
Di artikel kali ini, KORANLINGGAUPOS.ID akan memberikan ide menu sarapan pagi yang enak, sehat, dan pastinya gampang dibuat sehingga cocok jika disajikan untuk keluarga di rumah.
Inilah 7 ide menu sarapan yang memiliki cita rasa yang enak, lezat, dan tentunya sehat yang gampang dibuat.
1. Bubur Ayam.
BACA JUGA:Enaknya Kebangetan! Resep Tumis Ikan Asin Peda Cabe Ijo, Cocok Jadi Menu Sarapan
Siapa sih yang tidak tahu bubur ayam? Menu sarapan yang satu ini memang sudah cukup populer di kalangan masyarakat Indonesia.
Bubur ayam sendiri memiliki rasa yang enak, gurih dan juga dikenal sebagai sarapan yang menyehatkan karena mengandung vitamin dan gizi yang tinggi di dalamnya.
Selain itu, bubur ayam juga banyak ditemui di lingkungan sekitar meski begitu menu sarapan yang satu ini cukup mudah dibuat sendiri di rumah lho sehingga lebih sehat dan higienis.
2. Lontong Sayur.
BACA JUGA:Bikin Lidah Bergoyang! Ini Loh 2 Resep Cah Kangkung Lezat Untuk Menu Sarapan
Selain bubur ayam, menu sarapan yang populer di kalangan masyarakat Indonesia lainnya adalah lontong sayur.
Menu sarapan yang satu ini juga termasuk ke dalam daftar menu sarapan pagi yang sehat dan mengenyangkan lho.
Cara membuat lontong sayur juga terbilang sangat mudah sehingga sangat praktis untuk disajikan sebagai menu sarapan bersama keluarga.
3. Nasi Uduk.