Harga Emas Hari Ini, Ada sedikit Kenaikan Logam Mulia Antam Berikut Rinciannya

Harga Emas Hari Ini, Ada sedikit Kenaikan Logam Mulia Antam-Tangkapan Layar-pixabay

KORANLINGGAUPOS.ID - Harga emas hari ini Selasa 3 September 2024 sedikit naik untuk Logam Mulia Antam jika dibanding kemarin.

Harga emas hari naik hingga Rp3 ribu per gram yang kini mencapai Rp1.404.000 per gram.

Dari situs resmi Logam Mulia Antam harga emas hari ini ukuran setengah gram (0,5) yakni Rp752.000.

Kemudian harga emas 10 gram dijual harga Rp13.535.000.

BACA JUGA:Pegadaian Lubuklinggau Meng-EMAS Campus, Beri Edukasi Keuangan Gen Z

BACA JUGA:Sertifikat Tanah Prona Warga Nibung Digadai Oknum Pegawai BPN Muratara ke Rentenir

Sedangkan ukuran emas terbesar 1 kilogram atau 1.000 dengan harga Rp 1.344.600.000.

Sesuai Peraturan Menteri Keuangan No.34 Tahun 2017, pembelian emas batangan wajib dikenakan PPh 22 sebesar 0,9 persen.

Potongan pajak lebih rendah 0,45 persen, dan wajib sertakan NPWP untuk transaksi atau pembelian emas.

Harga Emas Selasa 3 September 2024 dari 3 kategori :

BACA JUGA: Ini Persyaratan dan Tata Cara Gadai Sertifikat Rumah di Pegadaian, Bunga 0,7 persen, Maks Pinjaman Rp200 Juta

BACA JUGA:Gadai BPKB Motor di Pegadaian Pinjaman Dimulai dari Rp1 Juta Hingga Rp100 Juta, Begini Syarat dan Ketentuannya

Harga Emas Antam :

0,5 gram Rp 770.000

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan