Desain Mewah Spek Ganas, ZTE Nubia Z60 Ultra Indonesia Resmi Inilah Spesifikasi Lengkap dan Harganya

Inilah ponsel terbaru dari ZTE yaitu Nubia Z60 Ultra, yang sudah resmi di Indonesia dan memiliki spesifikasi tinggi-Tangkap layar-Jagat Gadget

KORANLINGGAUPOS.ID - ZTE adalah sebuah perusahaan telekomunikasi asal Tiongkok yang  telah membuat gebrakan di dunia smartphone.

ZTE Nubia Z60 Ultra yang baru saja diumumkan Resmi di Inonesia, menarik perhatian sebagai Smart phone ketiga dari ZTE.

Yang menggunakan Qualcomm Snapdragon 8 gen 3 sebagai dapur pacu utamanya, bersanding dengan Red Magic 9 pro dan red Magic 9 Pro plus.

Jika kita teliti dan lihat spesifikasinya ponsel  ZTE Neubia Z60 yang satu ini sangat menonjol dengan keunikan dan keistimewaannya.

BACA JUGA:Hyundai Stargazer X dengan 2 Varian, Ciptakan Kenyamanan Berteknologi Canggih

ZTE Nubia Z60 Ultra sebuah perpaduan sempurna bagi kalian yang gemar bermain game sekaligus memiliki hobi fotograf.

Ponsel ini dirancang untuk memenuhi kebutuhan dua Dunia yang berbeda namun sama-sama menarik gaming dan fotografi .

Kemungkinan besar ponsel ini akan masuk ke pasar Indonesia pada tahun depan, dari segi body ponsel ini menampilkan kemewahan yang tak tertandingi.

Terutama melalui tata letak kamera belakang nya desain kamera ini sangat unik,mengingatkan kita pada kamera DSLR yang profesional dan canggih.

BACA JUGA:Baru Rilis! Realmi C67 di Indonesia Inilah Detail Spesifikasi lengkap dan Harganya Yuk Simak Disini

Ponsel Nubia ini tidak hanya mengutamakan estetika tapi juga fungsionalitas dan kenyamanan bagian belakang.

Ponsel ini dibuat dari bahan kaca menambah kesan premium dengan berat hanya 200gr dan ketebalan bodyi sekitar 8,3mm.

Terasa sangat nyaman dan pas di genggaman, sejauh ini belum ada brand lain yang menggunakan desain kamera serupa, membuat Nubia ini tampil unik dan berbeda.

Desain yang inovatif dan estetika yang menawan menjadikan ponsel Nubia bukan hanya perangkat tapi juga sebuah simbol gaya dan kecanggihan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan