Hidup Sehat, Inilah 4 Aplikasi Bantu Jaga Kesehatan Kalian Hanya dari Rumah

Inilah 4 Aplikasi Bantu Jaga Kesehatan Kalian Hanya dari Rumah-tangkap layar-JASMADI

KORANLINGGAUPOS.ID - Kesehatan adalah perjuangan kita semua untuk selalu menjaga kesehatan diri dan keluarga bareng aplikasi kesehatan.

Untuk mencapai perjuangan itu ada beberapa aplikasi yang akan menemani kalian, lewat beragam layanan kesehatan dokter online telemedicine.

Telemedicine sendiri merupakan layanan kesehatan berbasis teknologi yang memungkinkan penggunanya untuk berkonsultasi kesehatan secara jarak jauh dengan tenaga medis atau profesional di bidangnya.

Kalian bisa melakukan konsultasi dengan dokter secara online pada kolom tanya dokter. 

BACA JUGA:2 Aplikasi Kesehatan, Halodoc atau Alodokter Untuk Tanya Kesehatan? Yuk Simak

Tak hanya itu, kalian juga bisa membaca berbagai artikel kesehatan yang ditulis oleh dokter yang berpengalaman.

Aplikasi kesehatan ini menyediakan berbagai fitur utama, yakni konsultasi dengan dokter, membuat janji konsultasi hingga mencari rumah sakit pilihan.

Kalian bisa mencari berbagai informasi mengenai penyakit, diagnosis, gejala, hingga pengobatannya melalui fitur Indeks Penyakit. 

Tak hanya itu, kalian juga bisa memesan obat atau alat kesehatan lain secara daring melalui aplikasi kesehatan ini.

BACA JUGA:Dari Chat Turun ke Hati, Berikut 7 Aplikasi Cari Teman Hingga Jodoh Bagi yang Jomblo

Dengan aplikasi ini, kalian dapat menikmati berbagai macam layanan kesehatan, mulai dari klinik gigi, klinik kecantikan, laboratorium dan lain sebagainya.

Aplikasi ini tidak hanya menawarkan konsultasi dengan tenaga kesehatan secara daring saja, tetapi kalian juga bisa meminta mereka untuk datang ke rumah.

Nah berikut 4 aplikasi jaga kesehatan jarak jauh yang bisa kalian lakukan hanya dari rumah, agar kesehatan kalian selalu terjaga

1.KlikDokter: Jaga Sehatmu

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan