Tetap Semangat Jangan Menyerah, 7 Jurusan Kuliah ini Terbanyak Pengangguran di Indonesia
Jurusan dengan Potensi Pengangguran paling Banyak di Indonesia-ilustrasi-pixabay : geralt
KORANLINGGAUPOS.ID - Pendidikan tinggi sebagai investasi masa depan yang sangat dihargai, tetapi di Indonesia, begitu juga pada pilihan jurusan kuliah.
Sejumlah jurusan kuliah telah menghadapi tantangan serius dalam hal pengangguran lulusan dari berbagai bidang.
Hal ini disebabkan berbagai faktor, termasuk lapangan kerja yang sempit, serta kurangnya kesiapan negara dalam mempekerjakan sarjana sesuai dengan spesifikasinya.
Berdasarkan data resmi Badan Pusat Statistik (BPS) tahun 2022, tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) pada bulan Februari 2022 mencapai 5,83 persen, naik 0,43 persen poin dibandingkan dengan tahun sebelumnya.
BACA JUGA:Mahasiswa S2 Penerima Beasiswa Kuliah Gratis di Muba Dapat Wejangan dari Apriyadi
Dalam konteks ini, melansir dari Palpres Disway, kita akan membahas tujuh jurusan kuliah dengan tingkat pengangguran terbanyak di Indonesia.
Berikut Jurusan Kuliah Terbanyak Pengangguran di Indonesia :
Seni
Jurusan seni adalah salah satu jurusan yang menghadapi tantangan serius dalam hal pengangguran. Jurusan ini mencakup berbagai cabang, termasuk seni rupa, musik, teater, dan banyak lagi.
BACA JUGA:Calon Mahasiswa Wajib Tahu, Bahan Pertimbangan 7 Universitas Terbaik di Sumatera Selatan
Namun, menurut para ahli pendidikan, jurusan seni sering kali memiliki lowongan pekerjaan yang terbatas. Hal ini mungkin terkait dengan rendahnya apresiasi seni di masyarakat Indonesia.
Meskipun jurusan ini berisi beragam ilmu terkait dengan hobi, kesempatan kerja yang terbatas membuatnya salah satu penyumbang terbesar dalam tingkat pengangguran di Indonesia.
Filsafat
Jurusan filsafat menggali aspek-aspek kehidupan manusia dan memberikan wawasan mendalam tentang nilai moralitas serta cara berpikir secara fundamental.