5 Rekomendasi Speaker Bluetooth Harga Rp500 Ribuan, Suara Ngebas dan Desain Berkelas

Rabu 12 Jun 2024 - 11:00 WIB
Reporter : SAHRIL PADILAH
Editor : SAHRIL PADILAH

3. Nakamichi NBS2N 

Nakamichi NBS2N merupakan pilihan praktis dengan bentuknya yang mungil dan mudah dibawa ke mana saja. 

Meskipun kecil, speaker ini punya daya tahan baterai hingga 4 jam, kualitas suaranya cukup memadai untuk speaker dengan harga terjangkau ini, dan dapat dihubungkan melalui kabel AUX jika tidak memiliki koneksi Bluetooth. 

Untuk harga hanya Rp 500.000 

BACA JUGA:7 Keunggulan Polytron PAS 12AF15 Speaker Aktif Bluetooth, Gebrakan Pasar Indonesia

4. Fenda W330BT 

Fenda W330BT merupakan speaker 2.1 yang menawarkan desain menarik dan suara berkualitas. 

Speaker ini dilengkapi oleh LED indikator daya dan panel kontrol bass serta treble, memastikan suara yang dihasilkan sesuai dengan preferensi Anda. 

Dengan subwoofer berukuran 6,5 inci dan dua satelit berukuran 2,5 inci, speaker ini sangat cocok untuk mendengarkan musik atau untuk bermain game. 

BACA JUGA:Polytron PAS 12AF15 Speaker Aktif Bluetooth, Super Bass Cocok Buat Kalian yang Hobi Karokean

Untuk harga hanya Rp 500.000 

5. DbE PS99 

DbE PS99 merupakan speaker Bluetooth portable yang ideal untuk dibawa ke mana saja. 

Speaker ini mampu menawarkan suara yang kencang dan bertenaga dengan bass yang kuat dan treble yang jernih, meskipun ukurannya tidak terlalu besar. 

BACA JUGA:Spesifikasi JBL Charge 3, Speaker Bluetooth Terbaru 2024 yang Anti Air dan Tahan 20 Jam

Dilengkapi juga oleh FM Radio, DbE PS99 benar-benar memberikan nilai lebih dengan harga yang sangat terjangkau. 

Kategori :