Jaga Keandalan Listrik, 50 Personel PLN Lubuklinggau Diterjukan Lakukan Pemeliharan Listrik

Selasa 16 Jul 2024 - 14:08 WIB
Reporter : DHAKA R PUTRA
Editor : DHAKA R PUTRA

LUBUKLINGGAU, KORANLINGGAUPOS.ID - Memberikan pelayanan terbaik terus dilakukan PLN terukus dalam lingkup wilayah kerja UP3 PLN LUbuklinggau.

Pemerliharaan dilakukan pada Selasa 16 Juli 2024 di kecamatan Lubuklinggau Utara I dan Utara II.

Dalam pemeliharaan ini diterjunkan sekitar 50 personel gabungan dari ULP PLN Lubuklinggau dan ULP PLN Musi Rawas Utara (Muratara)

Dengan adanya pemeliharaan jaringan ini dilakukan pemadaman di lokasi tersebut yakni Kecamatan Lubuklinggau Utara I dan Utara II.

BACA JUGA:Top PLN UID S2JB Raih Penghargaan di Ajang CNN Awards, Outstanding Social Engagement & Corporate Action

Disampaikan Manager ULP PLN Lubuklinggau, Achmad Maidi saat di lokasi pemeliharaan,pemeliharan hari ini dilakukan tim gabungan sekitar 50 personel ari ULP PLN Muratara dan ULP PLN Lubuklinggau.

"Ini merupakan untuk percepatanyang dilakukan mulai dari pemangkasan hingga pemeliharaan jaringan dan menjaga jarak potensi gangguan dari hewan dan pohon," jelasnya.

Hal ini dilaukan untuk menjaga kenyamanan pelanggan, pemeliharaan ini dilakukan dengan pemadaman sementara.

“Tim teknik dari ULP Lubuklinggau dan ULP Muratara di wilayah kerja PLN UP3 Lubuklinggau bersama-sama menjaga kehandalan aliran listrik," ungkapnya.

BACA JUGA:UP3 PLN Kota Lubuklinggau dan Yayasan Baitul Maal Bagikan Daging Segar Masyarakat Belalau

Kami berharap masyarakat turut proaktif memberikan laporan jika menemukan potensi gangguan di sekitarnya.

Ia berpesan jika masyarakat mendapati ada pohon atau bangunan yang berada kurang dari 3 meter dari jaringan agar segera melaporkan untuk mencegah terjadinya gangguan jaringan listrik.

Adanya pemeliharaan ini dilakukan pemadaman pada Selasa 16 Juli 2024 dengan estimasi pemadaman mulai ari pukul 09.00 hingga pukul 13.00 WIB.

Adapun wilayah terkena dampak pemadaman :

Kategori :