7 Rekomendasi Desain Kitchen Set Minimalis Bertema Japandi, Ciptakan Kesan Dapur yang Estetis dan Trendy

Sabtu 20 Jul 2024 - 13:48 WIB
Reporter : KESTI INDAH PRATIWI
Editor : KESTI INDAH PRATIWI

Desain kitchen set minimalis dengan konsep Japandi minimalis modern ini mempunyai kesan tampilan yang lebih dewasa dan elegan, karena pada desain ini terdapat perpaduan antara warna coklat dan kayu yang cenderung gelap sehingga ini dapat menciptakan kesan dapur yang semakin kalem dan tenang.

5. Kitchen Set Japandi Serba Putih

Rekomendasi desain kitchen set minimalis bertema Japandi yang satu ini lebih didominasi dengan warna putih, sehingga kitchen set ini lebih condong pada budaya Scandinavian. Desain ini memang sangat cocok diaplikasikan untuk dapur yang berukuran sempit karena dapat memberikan ilusi ruangan yang lebih luas.

6. Kitchen Set Minimalis Japandi Hijau Pastel

BACA JUGA:4 Rekomendasi Kitchen Set Minimalis Bawah Tangga Berdesain Modern dan Aesthetic

Desain kitchen set minimalis dengan konsep Japandi ini cukup berwarna, desain ini sangat cocok untuk kamu yang bosan dengan warna putih dan ingin mengubahnya dengan warna pastel.

Kitchen set minimalis ini memadukan warna hijau pastel yang estetik dan trendy sehingga tak heran jika banyak orang yang menyukainya, karena warna hijau pastel yang pilih memiliki kesan kalem dan lembut sehingga bisa membuat aktivitas di dapur lebih santai.

7. Kitchen Set Minimalis Japandi Serba Hitam

Desain kitchen set minimalis dengan tema Japandi serba hitam ini bisa menjadi solusi paling sempurna untuk kamu yang takut dengan warna putih karena mudah memperlihatkan noda atau bisa tampak terlalu terang.

BACA JUGA:6 Desain Kitchen Set Minimalis Ini Cocok untuk Dapur Sempit Jadi Tampak Luas dan Elegan

Desain kitchen set minimalis yang satu ini mengkombinasikan warna hitam dengan material kayu khas gaya Japandi sehingga dapat memberikan kesan tampilan yang elegan, estetik dan trendy pada ruang dapur.

Terus simak KORANLINGGAUPOS.ID yang akan menyajikan informasi terkini dan menarik untuk para pembaca setia.

Atau bisa juga mengikuti saluran via WhatsApp dengan cara klik LINK INI dan pesan siar saluran WhatsApp di LINK INI.

Dan bisa mengikuti Telegram di LINK INI.

BACA JUGA:6 Desain Kitchen Set Minimalis Ini Cocok untuk Dapur Sempit Jadi Tampak Luas dan Elegan

Semoga dengan apa yang telah disampaikan terkait berita ataupun artikel bisa bermanfaat. (*)

Kategori :