SDN 55 Lubuklinggau Antusias Ikuti PIN Polio

Rabu 24 Jul 2024 - 11:55 WIB
Reporter : HIKMAH PUTRI
Editor : HIKMAH PUTRI

Adapun tenaga kesehatan yang bertugas memberikan vaksin Polio kepada siswa SDN 55 Lubuklinggau yaitu dari Puskesmas Simpang Periuk.

Diungkapkan Zufrina, ia sangat mendukung program pemerintah khususnya PIN Polio yang saat ini sedang dilaksanakan di SDN 55 Lubuklinggau.

Dengan adanya PIN Polio, tubuh para pelajar mampu memperkuat imunnya dan mencegahnya agar tidak tertular penyakit.

Sehingga dapat tercipta kekebalan kelompok yang optimal dan mencegah penyebaran penyakit tersebut.

BACA JUGA:Bentuk Kepengurusan Baru KOMBEL, Ini Harapan Kepala SDN Taba Renah Musi Rawas

BACA JUGA:SDN 54 Lubuklinggau Punya Program Sekolah Sehat

“Harapannya tidak ada lagi siswa yang terjangkit Polio. Karena Polio itu penyakit yang sangat menakutkan yang dapat merusak generasi bangsa,” pungkasnya.(*)

Kategori :