Top 6 Jurusan Kuliah Bidang IT Terbaik 2024 yang Lulusannya Diincar BUMN

Senin 29 Jul 2024 - 08:24 WIB
Reporter : MUHAMMAD HIDAYAT
Editor : MUHAMMAD HIDAYAT

Jurusan Manajemen Informatika menekankan pada pengelolaan informasi dan teknologi dalam konteks organisasi.

Lulusan jurusan kuliah ini memiliki keahlian dalam manajemen data, analisis bisnis, dan teknologi informasi. 

BACA JUGA:Auto Terjamin Menjanjikan Prospek Karir Masa Depan, Berikut 4 Jurusan Kuliah Teknik

BACA JUGA:Peluang Pekerjaan yang Terbatas? Berikut 10 Jurusan Kuliah yang Bikin Para Lulusannya Menyesal

Keahlian ini sangat penting bagi BUMN yang terus berusaha meningkatkan efisiensi dan efektivitas operasional melalui penggunaan teknologi informasi. 

Universitas terbaik yang menawarkan program Manajemen Informatika termasuk Politeknik Negeri Bandung (Polban) dan Politeknik Elektronika Negeri Surabaya (PENS).

6. Cyber Security

Dengan meningkatnya ancaman keamanan siber, jurusan Cyber Security menjadi sangat relevan. 

BACA JUGA:Ingin Cepat Kerja di BUMN? Ini 7 Jurusan Kuliah yang Menjanjikan Lulusannya Diterima BUMN

BACA JUGA:Mau Kerja di Bank BNI atau PT PLN? Berikut 10 Jurusan Kuliah Dicari BUMN Tersebut, Adakah Prodi Kamu

Lulusan Cyber Security dibekali dengan pengetahuan dan keterampilan untuk melindungi sistem IT dari ancaman cyber.

BUMN membutuhkan profesional keamanan siber untuk menjaga integritas dan keamanan data mereka. 

Universitas yang menawarkan program Cyber Security berkualitas tinggi termasuk Universitas Surabaya (Ubaya) dan Universitas Islam Indonesia (UII).

Pada tahun 2024, jurusan-jurusan di bidang IT terus menjadi pilihan favorit bagi mahasiswa yang ingin berkarier di sektor teknologi. 

BACA JUGA:Wajib Diketahui, 7 Program Studi yang Alumninya Tidak Susah Cari Kerja, Jadi Incaran BUMN

BACA JUGA:Kesempatan Meniti Karier di BUMN, Berikut Lowongan Kerja Lulusan SMA/K di Telkom Persero

Kategori :